Beredar sebuah surat edaran (SE) dari pihak sekolah SD Negeri 02 Cikini Jakarta yang meminta siswa mengenakan baju muslim setiap hari selama bulan Ramadan. Surat tersebut bernomor 072/1.851.422/7V/2022 yang ditujukan kepada seluruh orang tua siswa. “Seluruh siswa menggunakan baju muslim setiap hari selama bulan suci Ramadan,” bunyi surat edaran tersebut. Surat ini kemudian diunggah oleh […]
Category Archives: Berita
Anggota DPRD DKI Jakarta dari Fraksi PDI Perjuangan Ima Mahdiah berkolaborasi dengan Yayasan Hidup Baru kembali melaksanakan kegiatan vaksinasi booster untuk warga DKI Jakarta di GKY Greenville, Kebon Jeruk, Jakarta Barat. Kegiatan yang dilaksanakan pada hari Sabtu (2/4/2022) berhasil memeberikan vaksin kepada 1.627 peserta vaksinasi, terdiri dari 1.396 peserta vaksinasi walk-in dan 231 peserta vaksin […]
Identitas kependudukan merupakan hak setiap warga negara, termasuk anak-anak memiliki hak atas Akta Kelahiran dan Kartu Identitas Anak (KIA). Anggota DPRD DKI Jakarta dari Fraksi PDI Perjuangan Ima Mahdiah bekerja sama dengan Yayasan Qahal Ceria serta Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) DKI Jakarta, Selasa (22/3/2022) menyerahkan 27 Akta Kelahiran dan KIA kepada anak-anak dari […]
Jembatan penyeberangan orang (JPO) di Jalan Sudirman, Jakarta Pusat, yang bertemakan kapal pinisi dipadati warga pada malam Minggu kemarin. Anggota DPRD DKI Jakarta Fraksi PIDP, Ima Mahdiah, menyindir soal fungsi JPO itu. “Keramaian di akhir pekan ini juga menunjukkan memang JPO tersebut memang fungsi utamanya sebagai tempat wisata, karena di waktu hujan justru tidak ada […]
Anggota DPRD DKI Jakarta, Ima Mahdiah menyoroti masih ada kampung kumuh di sekitar Jakarta International Stadium (JIS), Tanjung Priok, Jakarta Utara. Dia menduga belum ada tempat untuk memindahkan warga, sehingga Pemprov DKI Jakarta sampai sekarang belum merelokasi warga. “Yang lebih penting dibahas, ke mana mereka akan direlokasi? Jangan-jangan mereka belum dipindahkan karena belum ada tempat […]
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan tiba-tiba mencabut upaya banding atas putusan Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta terkait penanganan banjir yang telah didaftarkan pada Selasa, 8 Maret 2022. Apabila upaya banding tetap dilanjutkan Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI, publik menilai tidak ada alasan yang mendasar untuk melakukan upaya banding ini. “Untuk apa mengajukan banding? Apa urgensinya? […]
Ketua Fraksi PDIP DPRD DKI Jakarta Gembong Warsono heran atas langkah Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengajukan permohonan banding atas gugatan pengerukan Kali Mampang, Jakarta Selatan. Gembong menganggap Anies tak memiliki kepekaan dalam menyelesaikan persoalan masyarakat karena mengajukan upaya banding. “Sebetulnya kan pekerjaan Pemprov memang. Ngeruk kali itu kan pekerjaan Pemprov, kalau sampai gugatan masyarakat […]
Pemprov DKI mulai kembali mengeruk Kali Mampang hari ini (19/02), setelah Pengadilan Tata Usaha Negara Jakarta memerintahkan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengeruk total Kali Mampang. Petugas dari SDA Jakarta kembali melakukan pengerukan di sekitar titik lokasi Kali Mampang pada Sabtu (19/02) siang. Para petugas menggunakan eksavator sebanyak dua buah untuk mengeruk sampah di bantaran […]
Berkolaborasi bersama Yayasan Hidup Baru, kembali membuka sentra vaksin booster (vaksin ketiga), selain itu juga terdapat vaksin booster Drive Thru dan juga Vaksin untuk anak-anak umur 6-17 tahun. Kegiatan ini dilaksanakan selama tiga hari dari tanggal 10 hingga 12 Februari lalu. Banyaknya lansia dan penyandang disabilitas yang mengalami kesulitan mendatangi tempat/setra vaksi, maka kami berinovasi […]
Anggota DPRD DKI Jakarta dari Fraksi PDI Perjuangan Ima Mahdiah Rabu (2/2/2022) mengunjungi tenda pengungsian korban kebakaran di Kepa Duri, Kebon Jeruk, Jakarya Barat untuk melihat secara langsung apakah kebutuhan dasar para korban kebakaran telah terpenuhi, misalnya makanan dan ketersediaan Mandi, Cuci, Kakus (MCK). Dalam kunjungan ini juga turut serta Suku Dinas Lingkungan Dinas Sosial […]