Rabu (24 Agustus 2022) anggota DPRD DKI Jakarta dari Fraksi PDI Perjuangan Ima Mahdiah menghadiri acara rembuk stunting yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kota (Pemkot) Jakarta Barat. Stunting adalah gagal tumbuh akibat akumulasi ketidakcukupan (kekuarangan) zat gizi yang telah berlangsung lama pada anak-anak. Menurut Ima, kasus stunting yang terjadi pada anak menjadi salah satu masalah penting […]
Monthly Archives: August 2022
Anggota Komisi E DPRD DKI Jakarta Ima Mahdiah menyatakan, penjenamaan (branding) rumah sakit umum daerah (RSUD) menjadi Rumah Sehat untuk Jakarta tak memiliki hasil yang diharapkan. Branding diketahui bertujuan untuk memasukkan dua aspek ke rumah sakit (RS), yakni aspek preventif dan promotif. Namun, berdasarkan tinjauannya ke Rumah Sehat untuk Jakarta, Ima masih belum menemukan aspek […]
Anggota Komisi E DPRD DKI Jakarta Ima Mahdiah meminta Dinas Pendidikan DKI Jakarta untuk “bersih-bersih” terkait adanya dugaan pungutan liar (pungli) terhadap guru Kontrak Kerja Individu (KKI). “Hal pertama yang harus dilakukan, Disdik harus ‘bersih-bersih’ ya. Karena yang saya dengar bukan hanya di Disdik,” ujar Ima saat dihubungi di Jakarta, Selasa (23/8/2022). Dia menyebutkan, apabila […]
Komisi E DPRD DKI Jakarta berencana memanggil Dinas Pendidikan (Disdik) DKI Jakarta berkait dugaan pungutan liar (pungli) oleh oknum di dinas tersebut. Adapun pungli tersebut diminta oknum bersangkutan untuk mengeluarkan surat keputusan (SK) pengangkatan guru honorer sebagai guru kontrak kerja individu (KKI). “Pasti, pasti (memanggil Disdik). Saya pribadi akan kontak Kepala Disdik. Nah nanti kami […]
Wakil Ketua II Fraksi PDIP DPRD DKI Jakarta, Ima Mahdiah mengaku prihatin dengan adanya kasus dugaan tindak diskriminasi yang dialami siswa-siswi di lingkungan sekolah DKI Jakarta. Terkait dengan hal itu, Ima memastikan, pihaknya akan terus memantau anak yang menjadi korban perundungan tindak diskriminasi itu. “Anak yang jadi korban, akan kami pantau terus. Melalui Dinas Pendidikan, […]
Anggota DPRD DKI Jakarta Ima Mahdiah menerima laporan siswi SMPN 46 Jaksel ditegur guru karena tak memakai jilbab. Ima bahkan menyebut siswi tersebut sempat enggan bersekolah karena merasa tertekan. Ima awalnya mengatakan guru tersebut menegur siswi di hadapan para murid lainnya. Padahal, kata dia, siswi tersebut tak pernah mendapatkan perundungan maupun dikucilkan oleh teman-temannya karena […]
Anggota Komisi E DPRD DKI dari Fraksi PDIP Ima Mahdiah mengkritik oknum guru yang diduga memaksa siswi di sekolah negeri mengenakan jilbab. Ima yang pernah menjadi staf Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok ini menyindir oknum guru tersebut barangkali lupa mereka digaji dengan uang pajak dari rakyat, bukan dari lembaga penyalur zakat milik pemerintah, Baznas. “Guru-guru […]